VRITIMES
ID
Raise It With Press Release
TechnologyCommerce / LifestyleFood / BeverageEducationReal Estate / Architecture
Publikasi di minimal 50 media hanya dengan Rp390k atau uang anda kembali! Tertarik?
Try it >>
press release

/ Cara Menaikkan Limit Kartu Kredit

Cara Menaikkan Limit Kartu Kredit

CekAja
preview

Salah satu kemudahan yang bisa dilakukan banyak orang di zaman modern seperti ini adalah membeli atau berbelanja barang tertentu dengan menggunakan kartu kredit. Kartu kredit ini memiliki banyak manfaat untuk memenuhi kebutuhan finansial dari setiap orang yang menggunakanya, mereka bisa mendapatkan barang tertentu, membayar tagihan dan banyak lagi lainnya hanya dengan menggunakan kartu kredit. Istilah yang mudah dipakai adalah beli dulu baru bayar nanti. 

Kartu kredit ini sendiri memiliki metode kerja seperti paylater yang mana setiap pemegang bisa berbelanja dan membeli apapun yang mereka inginkan sesuai dengan limit dari kartu kredit tersebut. Namun, banyak orang yang masih kurang puas dengan limit kartu kredit yang kecil sehingga sulit untuk bebelanja dengan nominal tertentu. Limit kartu kredit itu cukup beragam mulai dari 15 juta rupiah, 40 juta rupiah hingga 80 juta rupiah. Setiap nasabah yang mengajukan pembuatan kartu kredit ini berdasarkan penawaran dari bank sehingga tidak bisa meminta limit yang lebih tinggi atau paling kecil. 

Aturan paling umum dari penggunaan kartu kredit ini sendiri adalah tidak boleh menggunakannya hingga batas limit atau istilah kerennya Over Limit. Namun, bagi anda yang tetap bersikeras untuk menaikkan limit kartu kredit, disini kami memiliki beberapa tips yang bisa anda pakai untuk menaikkan limit kartu kredit anda dengan cukup mudah. Cara menaikkan limit kartu kredit ini terbilang mudah, hanya saja tidak semua bank akan mewujudkannya. Silahkan simak informasinya dibawah ini. 

Tips Mudah Menaikkan Limit Kartu Kredit

1. Hubungi bank penyedia kartu kredit

Langkah pertama yang bisa anda lakukan dalam pengajuan limit kartu kredit adalah dengan menghubungi pihak bank yang mengeluarkan kartu kredit untuk anda. Biasanya hal pertama yang bisa anda lakukan menghubungi call center yang secara khusus memiliki chanel sendiri untuk mengatasi tentang kartu kredit. Setelah anda menghubungi pihak bank, coba ajukan permintaan kenaikan limit kartu kredit dan tanyakan persyaratannya apa saja yang harus dilakukan. Karena jelas setiap bank memiliki kebijakan sendiri dalam mengatasi hal ni. Selain itu, jangan ragu untuk bertanya “syarat dan kebijakannya seperti apa untuk menaikkan limit kartu kredit? “.

2. Gunakan kartu kredit sebaik mungkin

Sebagai salah satu syarat agar bank bisa menyetujui limit kartu kredit anda, maka hal penting yang perlu anda pahami disini adalah gunakan kartu kredit dengan bijak, karena jelas sekali setiap bank akan memiliki rekaman atau riwayat transaksi penggunaan kartu kredit dari setiap nasabahnya. Sebagai contoh disini, limit kartu kredit anda adalah 15 juta, maka gunakan kartu kredit jangan sampai over limit, contoh saja sisakan menjadi 2 juta. Ini bisa menjadi salah satu cara agar permintaan limit kartu kredit anda disetujui oleh bank bersangkutan karena mereka beranggapan bahwa kartu kredit yang anda pakai untuk hal-hal penting dan bukan sekedar untuk hiburan semata. 

3. Buat kartu kredit lainnya

Cara yang banyak dipakai oleh orang yang sudah paham menggunakan kartu kredit adalah dengan membuat kartu kredit lain sebagai pancingan untuk bank tertentu agar menaikkan kartu kredit lainnya. Sebagai contoh disni, anda memiliki kartu kredit di BANK A, sedangkan limitnya hanya sekitar 10 juta rupiah saja. Kemudian anda bisa membuat kartu kredit lain di bank B dengan limit diatas 10 juta, utarakan kepada CS di BANK A kalau limit kartu kredit dari bank B lebih besar. Besar kemungkinan jika berhasil, limit di bank A anda akan dinaikkan, namun jika tidak. Maka anda masih memiliki kartu kredit alternatif dengan limit yang lumayan tinggi.

Nah itulah beberapa informasi penting dari kami untuk anda yang ingin mengetahui cara menaikkan limit kartu kredit yang benar dan ampuh. Semoga informasi ini bermanfaat untuk kita semuanya. 

Cekaja.com merupakan platform terbaik bagi anda yang ingin memahami lebih dalam tentang dunia kartu kredit. Banyak pilihan kartu kredit dengan limit terbaik disana, Silahkan kunjungi websitenya dan dapatkan apa yang anda cari. Terimakasih. 

About CekAja
CekAja.com adalah Financial Marketplaces di bawah naungan PT Cekaja Merdeka Keuangan dan tercatat di Grup Inovasi Keuangan Digital, Otoritas Jasa Keuangan dan Asosiasi FinTech Indonesia.

Categories
Credit card / Loan

Other Press Release
Banks / Credit unions
Apa Saja Jaminan yang Disetujui oleh Bank? Pahami Ciri - Cirinya!
CekAja
May 15, 2023

Banks / Credit unions
Mengenal Pinjaman Rekening Koran : Fasilitas Pinjaman Paling Menguntungkan!
CekAja
May 10, 2023

Credit card / Loan
Belum Gajian Tapi Ingin Berburu Tiket di Travel Fair? Ajukan Pinjaman Online di Cekaja!
CekAja
Apr 27, 2023

Life insurance / Non-life insurance
Beberapa Pertimbangan Sebelum Pilih Asuransi Mobil Bekas
CekAja
Apr 25, 2023

Banks / Credit unions
Mengetahui Klasifikasi Pinjaman Online yang Aman
CekAja
Apr 24, 2023

Advertising / Promotion / PR
Mau Punya Kartu Kredit? Simak Hal-Hal Berikut!
CekAja
Apr 21, 2023

Credit card / Loan
7 Keuntungan Menggunakan Pinjaman Online
CekAja
Apr 20, 2023

CekAja
URL
https://www.cekaja.com
Industry
Technology
Weekly Release Ranking
May 08, 2024 2024
EVOS dan CBN Fiber: 6 Tahun Membangun Koneksi Tanpa Batas di Industri Esports Indonesia
ATTN Holding (EVOS,WHIM,Noctua)
VRITIMES Video
Free consultationManual Ebook IndonesiaPR Collegewebinar 25 March 2024webinar 3 April 2024